SEKILAS INFO
28-03-2024
  • 6 bulan yang lalu / Telah dibuka Penerimaan Murid Baru 2024/2025 SMA Katolik Santo Paulus Jember untuk Gelombang 2 (Jalur Prestasi, Jalur reguler) : 1 Januari s.d. 30 April 2024
  • 2 tahun yang lalu / Selamat Datang di Website Resmi SMA Katolik Santo Paulus Jember. Hati-hati penipuan, info dan berita, hanya di website ini.
  • 2 tahun yang lalu / SMA Katolik Santo Paulus Jember, siap memutus rantai penyebaran COVID-19 di area sekolah
17
Jul 2023

Panitia MOM 2023: Jadi Sie Sarpras Seru Nggak Sih?

“Sie Sarpras si yang paling sibuk” Dalam kepanitiaan MOM Story 2023, panitia-panitia dibagi ke beberapa sie. Sie Sarpras atau Sie Sarana Prasarana adalah salah satunya. Sie Sarpras bertugas untuk menyediakan tempat dan barang agar acara MOM Story 23 berjalan dengan lancar. Pekerjaan pertama Sie Sarpras adalah untuk mencatat kebutuhan setiap sie dan membuat surat peminjaman sarana prasarana untuk diberikan kepada...
17
Jul 2023

Mengenal Buku Tatib dan Tradisi Kita dengan Lebih Dalam

Per Disciplinam Ad Astra “Meraih Cita-Cita Melalui Disiplin”. Hingga saat ini, SMAK Santo Paulus Jember dikenal sebagai “sekolah keluarga”. Artinya, sekolah kita menjadi sekolah jujugan turun temurun dari generasi ke generasi yang mana dipercaya karena kedisiplinannya. Sampai saat ini pun, sekolah kita masih tetap konsisten dalam menjaga kepercayaan tersebut. Oleh karena itu, pada setiap tahunnya, SMAK Santo Paulus selalu melakukan...
15
Jul 2023

Episode 3: Unjuk Bakat

Kira-kira apa ya yang spesial dari hari ketiga ini? Yak, di hari ketiga ini ada materi ekstrakurikuler yang dibawakan oleh Pak Yulius Adi dan Pak Gilang Kurniawan, S.Pd., serta materi tim lomba yang dibawakan oleh Ibu Nila Indriani, S.Pd. Dengan diberikannya materi-materi tersebut, para bocil kelas 10 mulai bisa mengira-ngira bidang apa yang akan mereka tekuni. Mumpung bersifat wajib, ya...
14
Jul 2023

Episode 2: Seputar Rumah

Hari ini tepatnya 13 Juli 2023 merupakan hari kedua MOM.  Adik-adik kelas X datang kembali ke SMAK Santo Paulus dengan lebih bersemangat. Tak jauh berbeda dari hari pertama MOM, para panitia MOM menampilkan senyum termanis mereka pada adik-adik kelas X. Setelah melakukan presensi kelompok, para tutor mengajak adik-adik ke GOR untuk melaksanakan apel pagi. Apa sih yang membedakan antara MOM...
13
Jul 2023

Episode 1: Selamat Datang di Rumah Baru

“Halo, adik-adik! Selamat datang di SMAK Santo Paulus Jember”. 12 Juli 2023 adalah hari pertama untuk memulai babak baru bagi adik-adik kelas X. Babak baru ini diawali dengan kegiatan tahunan yang berupa Masa Orientasi Murid (MOM). Dengan mengangkat judul MOM STORY 23, kegiatan tahunan ini  bertema Reach for the Sky. Untuk mengesahkan dibukanya kegiatan tersebut, OSIS SMAK Santo Paulus menggelar...
12
Jul 2023

Persiapan MOM

Hello, SaintPaulers~! Jumpa lagi di web sekolah kita tercinta ini! Tidak terasa, waktu libur kita sudah menipis, nih! Teman-teman sudah siapkah untuk kembali ke sekolah? Mungkin masih banyak yang ingin liburan lebih lama ya…. Walau begitu, kita sudah harus bersiap untuk menyambut tahun ajaran baru. Di tahun ajaran baru tentunya akan ada guru baru, teman sekelas baru, bahkan adik kelas...
10
May 2023

Log Out dari Dunia Putih Abu-abu

Datang akan pergiLewat ‘kan berlaluAda ‘kan tiada bertemu akan berpisah Sampai Jumpa – Endank Soekamti Acara graduasi sama abu-abunya dengan masa SMA kita. Ada yang melihat dari sudut pandang “membahagiakan” karena akhirnya bisa memulai langkah untuk menggapai mimpi. Ada juga yang menilai bahwa momen ini menyedihkan karena harus berpisah dengan sahabat-sahabat dalam hitungan hari atau bulan. Namun, terlepas dari itu...
10
May 2023

Mengenal Budaya Lokal Sejak Dini

Pernah ga‘ sih sekolah kalian menjadi tujuan karya wisata atau field trip dari sekolah lain? Yuk, baca keseruan-keseruan yang kami rasakan saat mendapat kunjungan dari adik-adik TK. Pada tanggal 3 Mei 2023, SMAK Santo Paulus mendapat kunjungan dari TK SKNP Benih Harapan Jember. Tujuan utama dari kunjungan ini adalah untuk belajar musik daerah. Loh, kok bisa belajar musik daerah di...
2
Mar 2023

Kesibukan Menjelang Kelulusan

Hallo SaintPaulerss, bagaimana kabarnya?? Tau nggak kalian kalau beberapa minggu belakangan ini, para murid kelas 12 terlihat sedang sibuk?? Kira-kira ada apa ya?? Rupanya mereka sedang mempersiapkan diri untuk menghadapi ujian praktik. Sejak tanggal 14 hingga 28 Februari 2023, mereka semua melaksanakan ujian praktik. Pada tahun ini, terdapat 14 mata pelajaran yang diujikan. Mata pelajaran tersebut di antaranya: Sejarah, Seni...

Yayasan Sancta Maria Malang

Terakreditasi “A”
Nomor Statistik Sekolah : 302053001003
Nomor Pokok Sekolah Nasional : 20523807